Ketika rindu menyapa
Mendesak ingin berjumpa
Aku hanya bisa mengingat kenangan yang pernah tercipta
Ketika rindu menyapa
Mendesak ingin berjumpa
Aku hanya bisa melihatmu lewat sosial media
Ketika rindu menyapa
Mendesak ingin berjumpa
Aku hanya bisa menyebut namamu lewat doa
Jakarta, 04 Oktober 2018 | Salmah
Komentar
Posting Komentar